Kekuatan Berfikir


” Berfikir adalah proses menciptakan sesuatu yang belum ada/tidak tampak menjadi ada/tampak ” ~ Tedy Winanto ~

Sering saya mendengar beberapa teman, juga istri saya sendiri bercerita mengenai mereka yang sudah sukses mempraktek-kan rahasia berfikir positif. jadi, mereka amemikirkan sesuatu (bisa yang mereka inginkan, atau sesuatu yang bersifat baik) dan itu dilakukan terus menerus, hingga akhirnya menjadi kenyataan.

Seringnya saya merasa yakin dengan cerita itu, namun terkadang untuk ikut mempraktek-kan sangat sulit, meski terlihat mudah namun jangan harap mudah untuk mempraktekkannya !

Mau coba ? silahkan 😀

Dan ternyata ada satu hal yang tidak saya pahami (baru paham malam ini setelah di jelaskan oleh istri), yaitu : KEYAKINAN.

Yupz, ternyata kekurangan saya dalam mempraktek-kan kekuatan berfikir positif adalah keyakinan, keyakinana saya bahwa apa yang saya fikirkan akan menjadi kenyataan.

Bismmillah, saya akan terus berusaha mempraktek-kannya dan mulai meyakini apa yang saya fikirkan. bagaimana dengan anda ?

mau ikutan ? ayo…….

1 comments on “Kekuatan Berfikir

Tinggalkan komentar